SPEED
Biro Operasi POLDA KALTIM
SPEED
SPEED adalah aplikasi dashboard yang dikembangkan untuk Biro Operasi POLDA KALTIM, sistem ini untuk memonitor semua agenda operasi dari setiap unit kantor kepolisian di bawah wilayah kerja POLDA KALTIM, serta digitalisasi laporan dari setiap satuan tugas.
PROBLEM
Kurang nya monitoring dan laporan dari setiap satuan tugas yang menumpuk
Pengawasan kinerja yang dikerjakan oleh setiap unit kantor kepolisian di bawah wilayah kerja POLDA KALTIM masih sangat kurang, yang berdampak pada efektivitas dan efisiensi kinerja anggota seperti menyelesaikan agenda operasi. Selain itu, Biro Operasi POLDA KALTIM kewalahan menangani laporan dari setiap satuan tugas yang menumpuk, sehingga belum dilakukan dengan sistem komputerisasi.
SOLUTION
Aplikasi monitoring dan digitalisasi laporan dari setiap satuan tugas
Dari permasalahan yang ada, maka dirancang sebuah aplikasi yang dapat membantu monitoring dan digitalisasi laporan dari setiap satuan tugas. Dengan adanya aplikasi ini POLDA KALTIM dengan mudah melihat apa saja yang dikerjakan oleh setiap unit yang ada.
FITUR
Fitur-Fitur Utama
Forum Dinamis (Google Form): fitur untuk proses pembuatan formulir agenda operasi dari setiap unit kantor kepolisian, yang dimana formulir dapat dibuat secara dinamis sesuai dengan data yang dibutuhkan.
Metode
Alur Proses
- Mengerti kebutuhan client
- Mengumpulkan seluruh detail informasi
- Mendokumentasikan hasil diskusi
- Estimasi tingkat kesulitan
- Estimasi waktu pengerjaan
- Wireframing (Tulisan, Flow, Sketch)
- Deliverables
- Menyiapkan mockup/prototype
- Creative Planning
- Brainstorming
- Develop design framework
- Develop fitur web/app
- Pengujian fungsionalitas sistem
- Review dan bug fixing
- Deploy ke server yang sudah digunakan
- Setup SSL
- Backup database
- UAT (User Acceptance Test)
- Handover seluruh dokumen development
- Maintenance